KPBDINHU-Rengat 03 Juli 2020 Tim Satgas Kantor Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Indragiri Hulu Bersama TNI, Polri dan MPA , melakukan Pemadaman terkait kebakaran hutan dan lahan yang terjadi Kabupaten Indragiri Hulu , Lokasi kebakaran yang terletak di antara Dua Desa yaitu desa Redang dan desa Air Jernih di Kecamatan Rengat Barat , dengan jumlah 13 personel Satgas Kantor Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Indragiri Hulu, Melakukan Pemadaman dan Pendinginan di Lahan kosong yang dikategorikan lahan mineral semi gambut milik masyarakat dengan luas terbakar 1 hektar ini dapat dipadamkan