Kebakaran Lahan Sekip Hilir ,Kecamatan Rengat

13 Maret 2021 terjadi lagi Kebakaran Lahan di Sekip Hilir , Kecamatan Rengat
Tim Gabungan Satgas KPBD Inhu , ManggalaAgni Daops Rengat , TNI Kodim 0302 Inhu , Polres Inhu , dan Masyarakat langsung Terjun ke lokasi melakukan pemadaman , yang diperkirakan luas terbakar seluas 4 hektar persegi.
dan pada saat ini Tim masih berusaha memadamkan Api agar tidak meluas ke area lainnya
Semangat Tim 💪💪

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *
You may use these HTML tags and attributes: <a href="" title=""> <abbr title=""> <acronym title=""> <b> <blockquote cite=""> <cite> <code> <del datetime=""> <em> <i> <q cite=""> <s> <strike> <strong>